BNNK.Kab.Tapsel Melaksanakan Sosialisasi Penguatan Pembangunan Berwawasan Anti Narkoba

/ Rabu, 12 Agustus 2020 / 17.11.00 WIB
                               

POSKOTASUMATERA. COM-TAPSEL - Badan Nasional Narkotika (BNN)  Kabupaten Tapanuli Selatan melaksanakan  acara sosialisasi asistensi penguatan pembangunan berwawasan anti narkoba bermpat di aula kantor Camat Batangtoru Kelurahan  Wek 1 Kecamatan Batangtoru Rabu (12/8).

Hadir dalam acara tersebut Camat Kecamatan Batangtoru  Mhd.Yamin  Batubara S.Sos, Mewakili Danramil Sertu M.Rangkuti, Bhabinkamtibmas AIPTU E. Saragih,  Ketua BNNK Tapsel. AKBP. Dra. Siti Aminah Siregar, Ketua PKK Kec. batangtoru Nyonya Mhd. Yamin Batubara, S. Sos, Ketua MUI Kec. Batangtoru  Baktiar Siregar,  Peserta sebanyak 30 orang terdiri dari  perwakilan Kepala sekolah, Karangtaruna,pihak kesehatan dan  tokoh masarakat.
                          

Camat Kecamatan Batangtoru Mhd. Yamin  Batubara. S.Sos menyampaikan 
ucapan terimakasih pada pihak Badan Nasional Narkotika Kabupaten Tapanuli Selatan pada pelaksanaan asistensi penguatan pembangunan berwawasan anti narkoba.

Sementara Kepala  BNNK Kabupaten Tapanuli Selatan AKBP Siti Aminah Siregar mengucapkan banyak 
 terima kasih pada pihak kecamatan dan Kelurahan Wek I dan desa Napa kec Batangtoru kategori nasional adalah Rawan penguna Narkoba. Dan Rawan Narkoba adalah tugas bersama dan perlu peranserta masarakat untuk antisipasinya.(PS/BERMAWI)
Komentar Anda

Terkini: