Dirut RSU Kabanjahe Bantah Lakukan Pungli, Aktivis LSM Akan Investigasi.

/ Sabtu, 30 Desember 2023 / 08.35.00 WIB



POSKOTASUMATERA.COM.KARO- Direktur Utama ( Dirut) Rumah Sakit Umum ( RSU). Kabanjahe dr. Evanita Bangun membantah adanya Dugaan  Pungutan Liar Di RSU Kabanjahe. Dan membenarkan adanya pencairan dana Insentif Covid tahun 2022.

Di Beritakan sebelumnya bahwa pada Desember 2023, sejumlah Tenaga Kerja Kesehatan ( Nakes) yang bekerja di RSU Kabanjahe mendapat pencairan dana Insentif Covid tahun 2022 yang Lalu. Sesuai informasi di duga para Nakes Complain atas adanya Dugaan  Pungutan Liar ( Pungli) yang di lakukan oleh oknum pegawai RSU.

Aktivis Lembaga Swadaya Masyarakat ( LSM ) Abdi Lestari (ABRI ) berinisial TB, mengtakan akan terus mencari data data mengenai adanya keluhan para  Nakes terkait Indikasi Pungli yang ada Di RSU Kabanjahe " apapun jawaban pihak terkait akan di buktikan di depan penyidik nantinya, jika pengaduan sudah masuk,  benar atau salah, biar lah penegak hukum yang menentukan" ujar TB. ( PS/ BUDIMAN S)



Komentar Anda

Terkini: