Pasca Banjir Bandang di Desa Tarutung Baru, 2 Rumah Hanyut, 6 Rusak Parah

/ Senin, 20 Mei 2019 / 21.32.00 WIB
Kades Tarutung Baru Dames Pasaribu Saat Diwawancarai Wartawan Di Kediamannya Pasca Banjir Bandang. POSKOTA/BERMAWI

POSKOTASUMATERA,COM - PADANGSIDIMPUAN - Kepala Desa Tarutung Baru Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara Dames Pasaribu pasca Banjir Bandang mengucapkan banyak terimakasih kepada Pemerinta Kota Padangsidimpuan, Aparat TNI, Polri dsn kepada berbagai OKP, serta elemen masyarakat.

Menurutnya, Pasca Banjir Bandang, ada 2 Rumah Hanyut dan 6 Rusak Berat. Adapun bantuan yang adata pasca Banjir Bandang antara lain, Alat Berat Masuk Dua Unit, Makanan Instan dari PMI dan Makanan Knstant dari IAIN Padangsidimpuan.

"Keluarga Korban Banjir Bandang saat ini masih menumpang di rumah keluarganya masing - masing dan rumah Kades. Kita berharap rumah warga yang Hanyut dan Rusak Berat secepatnya bisa diperbaiki. (PS/BERMAWI)

Komentar Anda

Terkini: